KPK Usut Dugaan Korupsi di Bank BJB, Lima Tersangka Ditetapkan

Nur Khabibi
KPK Usut Dugaan Korupsi di Bank BJB, Lima Tersangka Ditetapkan. ( Foto: istimewa)

JAKARTA, iNewsPangandaran.id – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) mengusut dugaan korupsi di Bank Jawa Barat dan Banten (BJB). Dalam perkembangannya, KPK telah menetapkan lima tersangka dalam kasus ini.

"Sekitar lima orang (tersangka)," ujar Juru Bicara KPK, Tessa Mahardhika Sugiarto, di Gedung Merah Putih KPK, Senin (10/3/2025).

Namun, Tessa belum mengungkapkan identitas para tersangka. Ia hanya menyebut mereka berasal dari kalangan penyelenggara negara dan pihak swasta.

"Belum bisa dibuka sekarang. Nanti, nanti, hari Kamis atau Jumat akan dijelaskan lebih lanjut," kata Tessa.

Editor : Irfan Ramdiansyah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network