Libur Tahun Baru 2023 Pangandaran Aman dan Siap untuk Dikunjungi, Ini Kata BMKG

Eris Riswana
Pantai Pangandaran aman untuk dikunjungi pada libur Tahun baru 2023. ( Foto: iNewsPangandaran.id/Eris Riswana)

Sunset dari rooftop hotel Horison Palma. ( Foto: iNewsPangandaran.id/ist)

Yang terpenting, kata Yan , untuk saat ini hingga nanti awal bulan 2 Januari 2023 pantai Pangandaran masih aman untuk di kunjungi.

Meskipun dengan kondisi gelombang maksimum hingga 6 Meter namun tidak menjadi permasalahan karena itu hal yang biasa karena setiap tahunnya pasti terjadi.

"Ini bukan sesuatu hal yang baru, setiap tahunnya, pada akhir tahun pasti seperti ini terjadi dengan gelombang hingga 6 Meter, hingga saat ini masih terlihat ada yang berwisata berarti kan tidak membahayakan," kata Yan.

Di lokasi yang sama Ujang Endin Indrawan Wakil Bupati Pangandaran mengatakan, bahwa Kabupaten Pangandaran sangat siap untuk menerima seluruh Wisatawan yang datang dari berbagai daerah termasuk dari mancanegara.

"Pangandaran sangat aman untuk di kunjungi, kami bukan hanya memiliki pantai saja, ada objek-objek wisata lainnya yang bisa di kunjungi jadi banyak pilihan untuk berlibur ke Pangandaran," jelasnya.

Editor : Irfan Ramdiansyah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network