Demo Tolak Pemkab Pangandaran Pinjam Rp350 Miliar ke Bank untuk Atasi Defisit, Diwarnai Kericuhan

Eris Riswana
Demo Tolak Pemkab Pangandaran Pinjam Rp350 Miliar ke Bank untuk Atasi Defisit, Diwarnai Kericuhan. (Foto: iNewsPangandaran.id/Eris Riswana)

Kordinator Aksi Habib mengatakan, solusi minjam uang, itu bukan solusi untuk masyarakat sejahtera, ini hanya kebodohan.

"Karena ini kamuflase Pemda Pangandaran bagaimana dia membuat borok sendiri dengan diobati sendiri, seperti teori dukun," ucapnya kepada Wartawan usai aksi, Rabu 29 November 2023.

Sehingga semua orang di Pangandaran tidak boleh berpolitik di Pangandaran dan sejahtera kecuali keluarga dan koleganya.

"Ketika sudah terjadi, ketuk palu di Paripurna DPRD terkait APBD 2024 sekarang ini jangan hanya melihat peraturan awal dengan adanya persetujuan di dewan, tetapi ada peraturan Permendagri yang di keluarkan batas jabatan kepala Daerah bisa meminjam," ujarnya.

Menurutnya, untuk batasnya hingga 2024 kenapa tidak melalui rekomendasi dari awal, setelah beban hutang menumpuk baru meminta rekomendasi Dewan.

Editor : Irfan Ramdiansyah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network