get app
inews
Aa Text
Read Next : Konsisten RSUD Pandega Gelar NGOBATAN

Mapay Pandega, Kegiatan Rutin RSUD Pandega dalam Memberikan Informasi Seputar Pelayanan

Selasa, 28 Maret 2023 | 22:52 WIB
header img
Mapay Pandega Program rutin RSUD Pandega. (Foto: iNewsPangandaran.id/ Eris Riswana)

Selain itu sambung dr Mayasari, kita juga bekerjasama dengan BPJS Kesehatan agar dapat memberikan informasi mengenai peraturan terbaru dan juga mendengar kesan pesan ataupun saran terkait pelayanan.

Diharapkan dengan adanya kegiatan Mapay Pandega ini, pasien dan keluarga pasien maupun masyarakat Pangandaran dapat mengetahui berbagai layanan yang tersedia di RSUD Pandega Pangandaran dan saran yang diberikan dapat ditindak lanjuti untuk perbaikan yang berkelanjutan.

Bapak Agus Pupratman selaku Kepala Cabang BPJS Kesehatan Banjar pun menyampaikan, sangat merespon baik atas kegiatan Mapay Pandega ini.

“RSUD Pandega Pangandaran selalu berperan aktif dalam membantu sosialisasi BPJS Kesehatan, termasuk dalam kegiatan Mapay Pandega ini.

Tentu ini sangat bagus dalam memberikan informasi kepada masyarakat dan kita dapat membantu kendala yang dihadapi oleh mereka” pungkas Agus.

Editor : Irfan Ramdiansyah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut