Konferensi Pers Kapolri Tentang Pengungkapan Kasus Penyelundupan 1,2 Ton Sabu Di Pangandaran

Agus Warsudi
Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo saat konferensi pers pengungkapan kasus penyelundupan 1,2 ton sabu di Pangandaran. (FOTO: Div Humas Polri)

Tersangka HM berencana melakukan transaksi sabu dalam jumlah besar melalui jalur laut di pantai selatan Jawa Barat.

"HM itu terlibat jaringan peredaran sabu internasional," ujarnya .

Lebih lanjut eks Kepala Bareskrim Polri menuturkan, Penyelidikan terkait HM serta adanya informasi transaksi narkoba dalam jumlah besar itu, Penyelidikan semakin intensif dilakukan polisi. Al hasil , HM diketahui menyelundupkan sabu bersama HH. Mereka juga sering mengedarkan sabu di Pangandaran. HM dan HH ini menerima sabu tersebut melalui jalur laut.

"Lalu didapat informasi saudara HM akan menerima narkotika jenis sabu lewat perahu nelayan di wilayah Pantai Madasari, Kabupaten Pangandaran," terang Kapolri.

Editor : Irfan Ramdiansyah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network