Camat Parigi Sesalkan Ada Dua Warganya Yang Terlibat Jaringan Narkotika Internasional

Eris Riswana
Empat pelaku warga kabupaten Pangandaran (iNewsPangandaran.id/ist)

PANGANDARAN, iNews.id - Menanggapi adanya dua warga yang tertangkap saat mencoba menyelundupan narkoba jenis sabu-sabu di Pantai Madasari Cimerak Kabupaten Pangandaran Jawa barat, Camat Parigi Edih Syafrudin menyesalkan hal tersebut, karena ada dua warganya yang terlibat jaringan narkotika internasional dan hal ini baru terjadi.

Apalagi, satu orang berinisial DH merupakan mantan Kepala Dusun dan NS pelaku perempuan sebagai atlet balap sepeda.

"Kalau NS, memang warga sini (Parigi) tapi menurut kepala Desa NS ini sering berada di Tasik dan menjadi atlet di Tasik," ujar Edih Syafrudin.



Editor : Irfan Ramdiansyah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network