Sejumlah Komoditi Mengalami Kenaikan Jelang Nataru di Pangandaran

Eris Riswana
Harga sejumlah komoditi di Pasar tradisional Pananjung naik.( Foto: iNewsPangandaran.id/Eris Riswana)

Sementara itu Tedi Garnida Kepala Dinas Perdagangan Koprasi dan UMKM Kabupaten Pangandaran mengatakan, memang ada kenaikan di sejumlah komoditas.

"Diantaranya, minyak curah dengan harga normal 16 ribu perkilogramnya kini menjadi Rp 16.500, daging sapi dari 125 ribu menjadi 140.000 ribu rupiah, daging ayam ras 36.000 menjadi 38.000, cabe merah 35 ribu kini menjadi 40.000 ribu rupiah, bawang merah super 32 ribu menjadi 40 ribu rupiah ," ucapnya saat melakukan sidak , Sabtu 24 Desember 2022.

Bukan hanya itu saja, termasuk beras jenis premium juga naik, kini menjadi 12.500 , sebelum nya 12 ribu rupiah perkilogramnya. Menurutnya, bahkan ada sebagian pedagang juga yang tidak mengalami kenaikan masih di harga normal.

"Jadi yang kita ketahui di Natal dan Tahun Baru sekarang untuk kenaikan harga tidak begitu signifikan," ujarnya.

Memang dari hasil sidak sekarang ini, kata Tedi, dengan adanya kenaikan beberapa komoditas, adabeberapa pedagang yang menaikan harga.

Editor : Irfan Ramdiansyah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network