get app
inews
Aa Text
Read Next : Jeje Wiradinata: Prioritaskan Kesejahteraan Petani dalam Safari Politik di Pangandaran

Tanpa Lelah Bupati Jeje Terus Berikan Pemahaman Kepada Publik di Pangandaran

Selasa, 12 Desember 2023 | 01:12 WIB
header img
Tanpa Lelah Bupati Jeje Terus Berikan Pemahaman Kepada Publik di Pangandaran.( Foto:iNewsPangandaran.id/Eris Riswana)

"Ini zaman nya keterbukaan informasi publik dan Kabupaten Pangandaran telah membuktikan bahwa Kabupaten Pangandaran adalah salah satu Kabupaten yang terbuka dan transparan," jelas Ucu.

Selain itu menurut Ucu, yang hadir juga kagum terhadap sosok Jeje Wiradinata yang tidak mudah lelah fisiknya, memiliki typical Pemimpin yang kerja keras, terukur dan jelas outputnya.

"Kami para tokoh agama dan aktivis ormas islam, menyayangkan kepada para pihak yang mempolitisir permasalahan ini," kata Ucu.

Sangat bahaya apabila sebuah masalah bukannya dicarikan solusinya justru malah di politisasi, ini akan berakibat saling fitnah, saling benci, saling dendam, saling menghasut, apalagi apabila oknum sengkuni politik masuk, maka perpecahan akan sangat mudah terjadi.

"Kami tidak mengharapkan hal itu terjadi, kami mengajak dan menghimbau seluruh masyarakat sebaiknya menahan diri, tidak mudah terprovokasi oleh isu-isu yang menyesatkan, tidak mudah diadu domba dan selalu menjaga persatuan dan kesatuan, agar Pangandaran konsusif penuh cinta damai, sehingga wisatawan betah ke pangandaran dan iklim investasi stabil sehingga APBD akan semakin cepat pulih," ujarnya.

Editor : Irfan Ramdiansyah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut